PFCBILAL- Dari namanya saja, sudah jelas jika Paulo memiliki garis keturunan Batak. Seperti orang Batak pada umumnya pula, Paulo memikul beban untuk mengharumkan nama marga.
PFCBILAL- Dari namanya saja, sudah jelas jika Paulo memiliki garis keturunan Batak. Seperti orang Batak pada umumnya pula, Paulo memikul beban untuk mengharumkan nama marga.
Mengenai
mimpinya, dalam waktu dekat dia ingin mendapatkan klub agar bisa menjadi pemain
profesional. Setelah itu Paulo ingin bisa mendapatkan kesempatan membela timnas
senior. "Kalau Tuhan mengijinkan, saya ingin seperti (Radja) Nainggolan.
Kalau ada kesempatan main di luar negeri, kenapa tidak," tutur Paulo
ketika berbincang dengan Tribun di Sun Hotel.
Paulo sadar
agar bisa menjadi pemain profesional, apalagi bermain di luar negeri, dia harus
merelakan kesempatannya bertemu dengan keluarga karena keterbatasan jarak.
"Saya
tidak takut jauh dari keluarga. Buktinya saja sejak kelas 2 SMA saya sudah
merantau ke Jember. Pasti saya bisa," ujar Paulo.
Selain itu,
Paulo juga mampu beroperasi di beberapa area alias multifungsi, baik sebagai
winger, penyerang sayap maupun penyerang lubang. Bahkan, jika diperlukan, sang
pemain akan berubah menjadi striker dengan akselerasi tinggi.
"Kematangan
menjadi hal yang harus digapainya agar bisa bersaing ke level lebih tinggi.
Saya yakin, dia akan menjadi personel timnas Indonesia di masa depan,"
sebut Sjafri.
sumber : tribunnews.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar: